KAB. BANDUNG, KOMPAS.TV - Kebakaran menghanguskan sebuah gudang karet spons di Jalan Burujul, Desa Mekar Rahayu, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, pada Sabtu (3/5/2025) malam. Sejumlah kendaraan di gudang ikut ludes terbakar.
Kobaran api dengan cepat menghanguskan bangunan gudang. Tak hanya bangunan, dua unit mobil yang berada di dekat gudang juga ikut terbakar.
Jauhnya sumber air membuat petugas pemadam kebakaran terkendala untuk memadamkan api.
Tak ada korban jiwa akibat kebakaran ini. Penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan.
Baca Juga Rumah Kos di Kota Padang Kebakaran, 7 Mobil Damkar Dikerahkan di https://www.kompas.tv/nasional/591076/rumah-kos-di-kota-padang-kebakaran-7-mobil-damkar-dikerahkan
#kebakaran #damkar
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/591078/gudang-spons-di-kabupaten-bandung-ludes-terbakar-2-kendaraan-ikut-hangus
Kobaran api dengan cepat menghanguskan bangunan gudang. Tak hanya bangunan, dua unit mobil yang berada di dekat gudang juga ikut terbakar.
Jauhnya sumber air membuat petugas pemadam kebakaran terkendala untuk memadamkan api.
Tak ada korban jiwa akibat kebakaran ini. Penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan.
Baca Juga Rumah Kos di Kota Padang Kebakaran, 7 Mobil Damkar Dikerahkan di https://www.kompas.tv/nasional/591076/rumah-kos-di-kota-padang-kebakaran-7-mobil-damkar-dikerahkan
#kebakaran #damkar
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/591078/gudang-spons-di-kabupaten-bandung-ludes-terbakar-2-kendaraan-ikut-hangus
Kategori
🗞
BeritaTranskrip
00:00Kebakaran menghanguskan sebuah gudang karet spons di jalan Burujul, desa Mekarahayu, Kabupaten Bandung, Jawa Barat pada Sabtu malam.
00:09Sejumlah kendaraan di gudang ikut ludes terbakar.
00:15Kebaran api dengan cepat menghanguskan bangunan gudang.
00:19Tak hanya bangunan, dua unit mobil yang berada di dekat gudang juga ikut terbakar.
00:24Jauhnya sumber air membuat pemadam kebakaran terkendala untuk memadamkan api.
00:28Tak ada korban jiwa akibat kebakaran ini.
00:31Penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan.
00:37Yang terbakar adalah gudang spons, yang juga terbakar dua unit kendaraan rendampak.
00:45Juga sampah yang ada di belakang gudang sepulang untuk pengambilan air agak sedikit jauh dari lokasi kebakaran.
00:52Jadi kami agak terkendala terhadap sumber air untuk pemadaman ini.
00:58Ini informasi soal sebuah rumah indekos di kawasan Jati, kecamatan Padang Timur, kota Padang, Sumatera Barat, hangus terbakar pada Sabtu malam.
01:12Api diduga berasal dari salah satu kamar di lantai dua rumah dan dengan cepat menyebar serta menghanguskan bangunan kos-kosan ini.
01:21Untuk memadamkan api di kawasan padat penduduk, Dinas Pemadam Kebakaran Kota Padang mengerahkan tujuh unit mobil pemadam dengan 70 personel.
01:30Mobil damkar sempat kesulitan karena akses jalan yang sempit.
01:34Api akhirnya dapat dipadamkan sepenuhnya dalam satu jam proses pemadaman.
01:39Tidak ada korban jiwa, sementara kerugian ditaksir mencapai 700 juta rupiah.
01:44Terima kasih telah menonton!