GROBOGAN, KOMPAS.TV - Sebanyak 10 Majelis Sangha Walubi dari berbagai daerah di Indonesia melakukan prosesi pengambilan Api Dharma Waisak di objek wisata Api Abadi Mrapen, Grobogan, Jawa Tengah.
Prosesi ini menandai dimulainya rangkaian perayaan Waisak tahun 2025, yang puncaknya akan dilaksanakan di Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah.
Prosesi pengambilan api diawali dengan doa atau puja oleh para majelis Sangha. Api Dharma kemudian disemayamkan di Candi Mendut. Api ini merupakan simbol cahaya penerang yang akan menuntun umat manusia melakukan kebajikan.
Selanjutnya, Api Dharma akan dibawa ke Candi Borobudur pada Senin (12/05), bersama Air Suci yang diambil dari Umbul Jumprit, Temanggung.
Baca Juga Jadwal Detik-Detik Waisak 2025 di Candi Borobudur, Puncaknya pada 12 Mei Pukul 23.55 WIB di https://www.kompas.tv/nasional/592476/jadwal-detik-detik-waisak-2025-di-candi-borobudur-puncaknya-pada-12-mei-pukul-23-55-wib
#waisak #apidharma #walubi
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/592507/prosesi-pengambilan-api-dharma-waisak-oleh-10-majelis-sangha-walubi-di-grobogan
Prosesi ini menandai dimulainya rangkaian perayaan Waisak tahun 2025, yang puncaknya akan dilaksanakan di Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah.
Prosesi pengambilan api diawali dengan doa atau puja oleh para majelis Sangha. Api Dharma kemudian disemayamkan di Candi Mendut. Api ini merupakan simbol cahaya penerang yang akan menuntun umat manusia melakukan kebajikan.
Selanjutnya, Api Dharma akan dibawa ke Candi Borobudur pada Senin (12/05), bersama Air Suci yang diambil dari Umbul Jumprit, Temanggung.
Baca Juga Jadwal Detik-Detik Waisak 2025 di Candi Borobudur, Puncaknya pada 12 Mei Pukul 23.55 WIB di https://www.kompas.tv/nasional/592476/jadwal-detik-detik-waisak-2025-di-candi-borobudur-puncaknya-pada-12-mei-pukul-23-55-wib
#waisak #apidharma #walubi
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/592507/prosesi-pengambilan-api-dharma-waisak-oleh-10-majelis-sangha-walubi-di-grobogan
Kategori
🗞
BeritaTranskrip
00:0010 Majelis Sangha Walubi dari berbagai daerah di Indonesia ini melakukan prosesi pengambilan api Dharma Waisak
00:06di objek wisata api abadi Merapan, Grobogan, Jawa Tengah.
00:11Pengambilan api abadi ini menandai dimulainya rangkaian perayaan Waisak tahun 2025
00:17yang puncaknya akan dilaksanakan di Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah.
00:22Pengambilan api Dharma Waisak diawali dengan doa atau puja oleh ke-10 Majelis Sangha Walubi.
00:30Api Dharma kemudian disemayamkan di Candi Mendut.
00:34Api Dharma ini merupakan simbol cahaya penerang yang akan menuntun umat manusia melakukan kebaikan.
00:41Selanjutnya api Dharma akan dibawa ke Candi Borobudur pada Senin nanti 12 Mei
00:46bersama air suci yang diambil dari Umbul Jumplit Temanggung.
01:00Terima kasih telah menonton.
01:29Saya lebih yakin dalam melakukan suatu hal yang baik terhadap sesama umat manusia.