BANDUNG, KOMPAS.TV - Kenaikan harga kedelai impor membuat perajin tahu di kawasan Babakan Ciparay, Kota Bandung, memperkecil ukuran produksi tahu mereka.
Perajin tahu bilang kenaikan harga kedelai impor terus terjadi setelah Lebaran Idulfitri.
Meski begitu, permintaan komoditas tahu tak mengalami perubahan signifikan. Perajin berharap kenaikan harga tak terus terjadi karena berimbas pada pedagang kecil.
Baca Juga Harga Kedelai Naik, Produsen Tempe di Pandeglang Banten Kurangi Ukuran di https://www.kompas.tv/nasional/588313/harga-kedelai-naik-produsen-tempe-di-pandeglang-banten-kurangi-ukuran
#kedelaiimpor #bandung #tahu #produsen
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/589446/harga-kedelai-naik-produsen-tahu-di-bandung-perkecil-ukuran
Perajin tahu bilang kenaikan harga kedelai impor terus terjadi setelah Lebaran Idulfitri.
Meski begitu, permintaan komoditas tahu tak mengalami perubahan signifikan. Perajin berharap kenaikan harga tak terus terjadi karena berimbas pada pedagang kecil.
Baca Juga Harga Kedelai Naik, Produsen Tempe di Pandeglang Banten Kurangi Ukuran di https://www.kompas.tv/nasional/588313/harga-kedelai-naik-produsen-tempe-di-pandeglang-banten-kurangi-ukuran
#kedelaiimpor #bandung #tahu #produsen
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/589446/harga-kedelai-naik-produsen-tahu-di-bandung-perkecil-ukuran
Kategori
đ
BeritaTranskrip
00:00Kenaikan harga kedelai impor membuat perajin tahu di kawasan babakan Ciparai, Kota Bandung memperkecil ukuran produksi tahu mereka.
00:11Perajin tahu bilang kenaikan harga kedelai impor terus terjadi setelah Lebaran Idul Fitri.
00:17Meski begitu, pemerintah permintaan komoditas tahu tak mengalami perubahan signifikan.
00:22Perajin berharap kenaikan harga tak terus terjadi karena berimbas pada pedagang kecil.
00:30Saudara, dampak kenaikan harga kedelai para perajin tahu tempe di Desa Bojongsari, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat memperkecil ukuran tahu dan tempe dari sebelumnya.
00:46Harga kacang kedelai sebagai bahan utama tahu tempe di pasaran kembali naik sebesar Rp11.000 per kilo dari yang sebelumnya hanya Rp9.000 per kilogram.
00:56Dengan kenaikan harga ini, perajin mengaku penjualan tempe hasil produksinya kian sepi.
01:02Kita mengurangi takaran saja, yang biasanya 8 on, dikurangi tadi 7 on.
01:14Itu selalu berharga sendiri?
01:17Harga kalau bisa dinaikkan, tapi kan pembeli kan sudah matok di harga segitu.
01:25Jadi, ya susah paling ya itu mengurangi takaran saja.