DEPOK, KOMPAS.TV - Pengemudi ojek daring di Depok, Jawa Barat, jadi korban hipnotis.
Sepeda motor milik korban berhasil dibawa kabur pelaku.
Pencurian dengan modus hipnotis ini terekam kamera pemantau milik warga. Awalnya, salah satu pelaku meminta kepada korban untuk mengantarnya ke tempat pengobatan alternatif.
Sesampainya di lokasi, pelaku kemudian meminjam motor milik korban dengan alasan akan menjemput temannya. Namun, setelah lama menunggu, pelaku tak kunjung kembali. Korban pun mulai sadar telah ditipu pelaku.
Baca Juga Kebakaran Hebat Landa Kemayoran Jakarta, 8 Rumah Hangus Dilalap Api di https://www.kompas.tv/regional/589319/kebakaran-hebat-landa-kemayoran-jakarta-8-rumah-hangus-dilalap-api
#pencurian #ojekonline #kriminal #curanmor
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/589322/pengemudi-ojek-daring-di-depok-jadi-korban-hipnotis-motor-raib-dibawa-kabur-pelaku
Sepeda motor milik korban berhasil dibawa kabur pelaku.
Pencurian dengan modus hipnotis ini terekam kamera pemantau milik warga. Awalnya, salah satu pelaku meminta kepada korban untuk mengantarnya ke tempat pengobatan alternatif.
Sesampainya di lokasi, pelaku kemudian meminjam motor milik korban dengan alasan akan menjemput temannya. Namun, setelah lama menunggu, pelaku tak kunjung kembali. Korban pun mulai sadar telah ditipu pelaku.
Baca Juga Kebakaran Hebat Landa Kemayoran Jakarta, 8 Rumah Hangus Dilalap Api di https://www.kompas.tv/regional/589319/kebakaran-hebat-landa-kemayoran-jakarta-8-rumah-hangus-dilalap-api
#pencurian #ojekonline #kriminal #curanmor
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/589322/pengemudi-ojek-daring-di-depok-jadi-korban-hipnotis-motor-raib-dibawa-kabur-pelaku
Kategori
🗞
BeritaTranskrip
00:00Hati-hati saudara karena praktik hipnotis masih terjadi di beberapa daerah.
00:05Salah satunya pengemuda ojek daring di Depok, Jawa Barat, jadi korban hipnotis.
00:10Pada motor milik korban berhasil dibawa kabur pelaku.
00:19Pencurian dengan modus hipnotis terekam kamera pemantau milik warga.
00:23Awalnya salah satu pelaku meminta kepada korban untuk mengantarnya ke tempat pengobatan alternatif.
00:29Sesampainya di lokasi, pelaku kemudian meminjam motor milik korban dengan alasan menjemput temannya.
00:35Namun setelah lama menunggu pelaku tak kunjung kembali, korban pun mulai sadar telah ditipu oleh pelaku.
00:45Ternyata ada abang-abang yang manggil saya, bang, bang dia bilang.
00:50Nggak lama dia menghampiri saya dan saya turun sedikit dari motor.
00:55Dia bilang, bang, mau, apa namanya, mau antar saya enggak?
01:03Saya mau ketemu orang, mau berobat.
01:05Saya lari, lari sambil lihat-lihat di jalan itu motor sambil, ya kayak orang kebingungan gitu.
01:14Saya ngomong sambil motor saya dibawa orang, motor saya dibawa orang.
01:17Terima kasih telah menonton!