Skip to playerSkip to main contentSkip to footer
  • 5 days ago
CHECKUP - Pankreas memiliki peran krusial yaitu memproduksi insulin untuk mengatur kadar gula darah. Berikut 6 makanan yang dapat menjaga kesehatan pancreas. Yuk simak ulasannya.

#keidenesia #keidenesiatv @keidenesiaTV #Checkup #Kesehatan #sehat #hidupsehat #infokesehatan #indonesia #tipskesehatan #sehatalami #health #tipssehat #healthy
Transcript
00:006 Jenis Makanan Yang Dapat Menjaga Kesehatan Pankreas
00:07Pankreas memiliki peran krusial, yaitu memproduksi insulin untuk mengatur kadar gula darah.
00:14Berikut 6 makanan yang dapat menjaga kesehatan pankreas.
00:181. Tahu
00:20Tahu mengandung protein rendah lemak dalam yang dapat membantu melindungi pankreas dari kerusakan,
00:25serta mendukung fungsinya secara optimal.
00:282. Lemon
00:29Kandungannya yang tinggi akan vitamin C, membuat lemon berperan dalam meningkatkan produksi enzim pencernaan yang mendukung kesehatan pankreas.
00:383. Brokoli, kembang kol, dan kubis
00:40Sayuran silangan tersebut mengandung nutrisi yang dapat membantu melindungi pankreas dari risiko tumor.
00:464. Makanan Lemak Sehat
00:48Alpukat, kacang-kacangan, serta campuran minyak zaitun dapat membantu mengurangi peradangan serta memperbaiki fungsi pankreas.
00:555. Sayur dan buah
00:58Orang dengan pankreas yang dalam kondisi tidak prima, tidak boleh kekurangan nutrisi.
01:03Oleh karena itu, sayuran dan buah-buahan merupakan makanan sehat yang penting untuk pankreatitis akut.
01:096. Kunyit
01:11Selain dapat menstabilkan kadar gula darah, kunyit juga sering digunakan dalam pengobatan batu empedu dan untuk mengurangi risiko pankreatitis.
01:19Terima kasih telah menonton!
01:22Terima kasih telah menonton!

Recommended