PALU, KOMPAS.TV - Sebanyak 248 santri asal sulawesi tengah mendapat fasilitas balik mudik gratis ke pulau Jawa, setelah merayakan lebaran bersama keluarga di kampung halaman. Mereka kembali ke Pesantren melalui jalur laut menggunakan KM Dharma Kencana 5. Bantuan ini merupakan inisiatif Wakil Ketua MPR RI Abcandra Muhammad Akbar Supratman.
Satu per satu para Santri naik ke atas KM Dharma Kencana 5. Dengan membawa berbagai barang bawaan. Sebagian diantar oleh orang tua hingga gerbang pelabuhan.
momen haru pun terjadi saat perpisahan, karena usai libur lebaran, mereka harus kembali menempuh perjalanan panjang menuju pulau Jawa untuk melanjutkan pendidikan di Pesantren. Pelayaran dimulai dari pelabuhan Donggala Sulawesi Tengah menuju Balikpapan, Kalimantan Timur dan dilanjutkan ke Surabaya, Jawa Timur.
Data menyebutkan dua 248 Santri mendapatkan bantuan balik mudik gratis ini. Mereka berasal dari 8 Pondok Pesantren berbeda di pulau Jawa. Mutia salah satu Santri bilang, dirinya dan teman-teman merasa terbantu. Apalagi tidak semua Santri punya ekonomi baik untuk mudik dan balik lagi.
Bantuan ini terwujud berkat inisiatif Wakil Ketua MPR RI, Akbar Supratman, yang tergerak setelah berdiskusi dengan sejumlah santri saat mudik lebaran akhir bulan maret dari Surabaya menuju pelabuhan Donggala.
Niat baik itu disambut positif oleh berbagai pihak. Mulai dari PT Dharma Lautan Utama, Pemerintah Kabupaten Donggala, hingga pihak-pihak lain yang membantu merealisasikannya.
Ke depannya, program balik mudik gratis ini akan diusahakan menjadi rutin tiap tahun. Harapannya, ilmu yang mereka peroleh di Pondok Pesantren dapat kembali dibawa dan diamalkan untuk membangun daerah asal, khususnya di Sulawesi Tengah.
#MudikGratis #ArusBalik #Santri
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/586911/ratusan-santri-dapat-fasilitas-balik-mudik-gratis
Satu per satu para Santri naik ke atas KM Dharma Kencana 5. Dengan membawa berbagai barang bawaan. Sebagian diantar oleh orang tua hingga gerbang pelabuhan.
momen haru pun terjadi saat perpisahan, karena usai libur lebaran, mereka harus kembali menempuh perjalanan panjang menuju pulau Jawa untuk melanjutkan pendidikan di Pesantren. Pelayaran dimulai dari pelabuhan Donggala Sulawesi Tengah menuju Balikpapan, Kalimantan Timur dan dilanjutkan ke Surabaya, Jawa Timur.
Data menyebutkan dua 248 Santri mendapatkan bantuan balik mudik gratis ini. Mereka berasal dari 8 Pondok Pesantren berbeda di pulau Jawa. Mutia salah satu Santri bilang, dirinya dan teman-teman merasa terbantu. Apalagi tidak semua Santri punya ekonomi baik untuk mudik dan balik lagi.
Bantuan ini terwujud berkat inisiatif Wakil Ketua MPR RI, Akbar Supratman, yang tergerak setelah berdiskusi dengan sejumlah santri saat mudik lebaran akhir bulan maret dari Surabaya menuju pelabuhan Donggala.
Niat baik itu disambut positif oleh berbagai pihak. Mulai dari PT Dharma Lautan Utama, Pemerintah Kabupaten Donggala, hingga pihak-pihak lain yang membantu merealisasikannya.
Ke depannya, program balik mudik gratis ini akan diusahakan menjadi rutin tiap tahun. Harapannya, ilmu yang mereka peroleh di Pondok Pesantren dapat kembali dibawa dan diamalkan untuk membangun daerah asal, khususnya di Sulawesi Tengah.
#MudikGratis #ArusBalik #Santri
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/586911/ratusan-santri-dapat-fasilitas-balik-mudik-gratis
Kategori
🗞
BeritaTranskrip
00:00Intro
00:00Saudara sebanyak 248 santri asal Sulawesi Tengah
00:15mendapatkan fasilitas balik mudik gratis ke Pulau Jawa
00:18setelah merayakan lebaran bersama keluarga di Kampung Halaman.
00:23Mereka kembali ke pesantren melalui jalur laut
00:26menggunakan KM Dharma Kencana 5.
00:28Bantuan ini merupakan inisiatif Wakil Ketua MPR RI
00:32Abchandra Muhammad Akbar Supratman.
00:36Satu persatu para santri naik ke atas kapal KM Dharma Kencana 5
00:41dengan membawa berbagai barang bawaan.
00:44Sebagian diantar oleh orang tua hingga gerbang pelabuhan.
00:49Momen haru pun terjadi saat perpisahan.
00:52Karena usai libur lebaran, mereka harus kembali menempuh perjalanan panjang
00:56menuju Pulau Jawa untuk melanjutkan pendidikan di pesantren.
01:01Pelayaran dimulai dari pelabuhan Donggala Sulawesi Tengah
01:04menuju Balikpapan, Kalimantan Timur
01:06dan dilanjutkan ke Surabaya, Jawa Timur.
01:11Data menyebutkan 248 santri mendapatkan bantuan balik mudik gratis ini.
01:16Mereka berasal dari 8 pondok pesantren berbeda di Pulau Jawa.
01:20Mutia, salah satu santri bilang, dirinya dan teman-teman merasa terbantu.
01:26Apalagi tidak semua santri punya ekonomi baik untuk mudik dan balik lagi.
01:32Bermuda ekonomi juga, bermuda balik ke sana.
01:36Karena kan biasa ada santri yang ekonominya kurang.
01:40Jadi, bersyukur sekali orang tuanya kalau dikasih mudik gratis.
01:46Bantuan ini terwujud berkat inisiatif wakil Ketua MPR RI, Akbar Supratman,
01:52yang tergerak setelah berdiskusi dengan sejumlah santri
01:55saat mudik lebaran akhir bulan Maret dari Surabaya menuju pelabuhan Donggala.
02:01Niat baik itu disambut positif oleh berbagai pihak,
02:04mulai dari PT Dharma Lautan Utama,
02:07pemerintah Kabupaten Donggala,
02:08hingga pihak-pihak lain yang membantu merealisasikannya.
02:13Ini sewaktu saya ikut arus mudik
02:18dari Surabaya menuju sesama waktu itu tanggal 24 malam.
02:28Kita sudah di wilayah Kelimantan,
02:30saya minta dengan Dharma Lautan untuk berdiskusi dengan para santri,
02:37alhamdulillah difasilitasi,
02:39dan di situ disampaikan bahwa
02:41ada keinginan dari para santri ini
02:44untuk baliknya bisa difasilitasi.
02:48Sehingga ekspresi ini
02:49saya coba tampung,
02:52dan alhamdulillah bisa terrealisasi pada hari ini,
02:55dan alhamdulillah juga
02:55saya terus berkomunikasi dengan
02:58PEP,
02:59setelah kembali kali ini
03:00kepada PEP,
03:01kedepannya program Balik Mudi Gratis ini
03:05akan diusahakan menjadi rutin tiap tahun.
03:08Harapannya,
03:09ilmu yang mereka peroleh di pondok pesantren
03:11dapat kembali dibawa
03:13dan diamalkan
03:14untuk membangun daerah asal,
03:16khususnya di Sulawesi Tengah.
03:17Aldrim Talara,
03:23Kompas TV,
03:24Donggala, Sulawesi Tengah.