Orang gila mana yang naik kereta dari Prambanan ke Jogja? Bukannya jaraknya cukup dekat ya? Sebenarnya Prambanan itu terletak di Kabupaten Klaten yang sudah masuk Solo Raya. Namun kompleks Taman Wisata Candi nya justru masih di Kabupaten Sleman dan masuk Daerah Istimewa Yogyakarta.
Nah Perjalanan Kereta Prambanan Jogja itu mempertimbangkan jarak dan efisiensi. Terutama dari Candi Prambanan. Setelah ditelusuri ternyata letak Stasiun Brambanan itu lebih dekat daripada Terminal Prambanan. Sehingga opsi kereta Prambanan Jogja akhirnya dipilih.
Stasiun Brambanan hanya melayani perjalanan KRL Commuter Line Joglo rute Jogja Palur PP. Sehingga jelas keretanya itu KRL Joglo via Stasiun Brambanan. Kondisi kereta ketika naik sudah penuh dan jelas nggak dapat kursi. Baru ketika di Maguwo cukup banyak penumpang turun hingga akhirnya mendapatkan kursi sampai tiba di Stasiun Tugu Jogja.
Kelebihan Kereta Prambanan Jogja dengan KRL Joglo tentu saja bebas macet. Tapi harus siap berdiri sepanjang perjalanan.
Nah Perjalanan Kereta Prambanan Jogja itu mempertimbangkan jarak dan efisiensi. Terutama dari Candi Prambanan. Setelah ditelusuri ternyata letak Stasiun Brambanan itu lebih dekat daripada Terminal Prambanan. Sehingga opsi kereta Prambanan Jogja akhirnya dipilih.
Stasiun Brambanan hanya melayani perjalanan KRL Commuter Line Joglo rute Jogja Palur PP. Sehingga jelas keretanya itu KRL Joglo via Stasiun Brambanan. Kondisi kereta ketika naik sudah penuh dan jelas nggak dapat kursi. Baru ketika di Maguwo cukup banyak penumpang turun hingga akhirnya mendapatkan kursi sampai tiba di Stasiun Tugu Jogja.
Kelebihan Kereta Prambanan Jogja dengan KRL Joglo tentu saja bebas macet. Tapi harus siap berdiri sepanjang perjalanan.
Kategori
🏖
Perjalanan