• tahun lalu
Beredar sebuah video dimana seorang perempuan dengan bangga memamerkan kepemilikan mobil dan harta lain yang diperoleh dari suami orang. Video ini beredar di berbagai platform media sosial, membuat para warganet geram.

Video itu diupload oleh pengguna media sosial dengan nama pengguna @monokoro. Dalam video tersebut, menunjukan bagaimana seorang wanita yang mengatakan kalau kerjaannya adalah seorang LC.

Dia membagikan ceritanya yang sedang dekat dengan suami orang dan mendapatkan banyak hadiah dari perhiasan sampai mobil dari suami orang tersebut. Kisahnya dia mulai dengan menceritakan bagaimana mereka bertemu.

Dalam penjelasannya, dia mengatakan kalau dirinya bertemu dengan si pria yang merupakan istri orang tersebut, di tempat karaoke karena memang pekerjaannya adalah LC. Dari situ keduanya mulai dekat bahkan terlihat pada video yang dibagikan, kalau interaksi mereka sudah menggunakan WhatsApp.

Hubungan keduanya terus berlanjut, sampai ke tahap dimana si suami orang tersebut, mulai antar jemput si wanita. Terlihat mereka berdua sedang makan berada diluar sambil menikmati kopi.

Dalam video penjelasannya, si wanita mengatakan kalau dirinya kagum betapa kaya nya si suami orang tersebut. Setelah dari situ hubungan mereka terlihat terjalin semakin dalam berdasarkan tangkapan layar antara si wanita dan suami orang tersebut, dimana keduanya terlihat mulai melakukan panggilan video.

Dianjurkan