• 3 years ago
Jelang derby hadapi Atletico Madrid, kiper-kiper Real Madrid menjalani sesi latihan yang cukup unik.

Thibaut Courtois dan kawan-kawan berlatih dengan menggunakan bola tenis untuk melatih refleks. Selain itu, mereka juga menggunakan boneka angin untuk melatih lompatan dalam menghalau bola.

Latihan khusus ini terbukti membawa efek positif bagi deretan penjaga gawang Los Blancos, dengan catatan 2 kali cleansheet dari 5 derby terakhir di liga.

----

Penulis Naskah: Andika Gesta
VE:FG

Recommended